Apa yang Membuat ACS Bali Berbeda ?


“The Best of All Worlds” – Perpaduan Terbaik dari Segala Dunia

ACS Bali melayani siswa dari Indonesia maupun mancanegara yang mencari pendidikan berbasis kurikulum internasional dalam konteks Asia. Kami memadukan ketelitian akademik dengan pendidikan holistik